Pondok Pesantren Darul Qur'an Wal-Hadits Martapura OKU

Hanya Membutuhkan Ajaran Rasulullah Shallalahu Alaihi Wassalam Saja

08/05/2023 Khoirul Anam 0

HANYA MEMBUTUHKAN AJARAN RASULULLAH SHALLALAHU ALAIHI WASALLAM SAJA Salah satu keistimewaan ajaran islam yang dibawa Rasullullah muhammad shallalahu alaihi wasallam adalah al-kamal (kesempurnaan). Allah azza wajalla sudah berfirman dalam kitab-Nya; آلْيَوْمَ أَكْمَلْتُ لَكُمْ دِيْنَكُمْ وَأَتْمَمْتُ […]

Pentingnya Mengikuti Perintah Nabi

08/06/2022 Khoirul Anam 0

Perang Uhud: Bukti Pentingnya Mengikuti Perintah Nabi dan Kehancuran Bagi Orang-orang yang Menyelishinya.   Diantara peperangan yang diikuti Nabi Shalallahu ‘alaihi wasallam yang syarat akan hikmah dan pelajaran penting adalah perang Uhud. Perang Uhud terjadi […]

PENGERTIAN IBADAH DALAM ISLAM

03/08/2019 Aryadi Erwansah 0

DEFINISI IBADAH Ibadah (العبادة) secara bahasa (etimologi) berarti merendahkan diri serta tunduk. Sedangkan menurut istilah syar’i (terminologi), ibadah mempunyai banyak definisi, tetapi makna dan maksudnya satu. Definisi itu antara lain adalah: Ibadah adalah taat kepada […]

SYARAT TERKABULNYA DO’A

25/05/2019 Aryadi Erwansah 0

Do’a dan ta’awudz (mohon perlindungan) ibarat senjata. Kehebatan senjata bergantung kepada pemakainya, bukan hanya dari ketajamannya saja, apabila senjata telah sempurna tidak ada cacatnya, lengan yang menggunakannya kuat, dan penghalang tidak ada, niscaya dapat membinasakan […]

IKHLAS DAN ITTIBA’ DALAM BERAMAL

18/04/2019 Aryadi Erwansah 0

Segala puji hanyalah milik Allah Azza Wa Jalla, pemilik, pengatur, penjaga seluruh alam, shalawat dan salam senantiasa Allah curahkan kepada hamba dan utusanNya Muhammad sallallahu alaihi wasallam, seluruh keluarganya, dan para sahabatnya, serta orang-orang yang […]

Menjaga Ukhuwah Tanpa Cacian dan Ghibah

21/11/2017 ykkokut 0

Hal paling penting dalam hidup, sebagai salah satu konsekuensi takwa, ialah harus ada hubungan persaudaraan yang kuat, khususnya antar para penuntut ilmu. Ukhuwah diniyyah (islamiyah) memiliki pengaruh yang baik dalam kehidupan ini. Setiap kawan (shadiq) […]