Adab – Adab Murid Dalam Pelajaran

01/09/2023 Elvi Oktavia 0

TENTANG ADAB-ADAB MURID DALAM PELAJARAN, BACAAN DI HALAQAH, APA YANG DIPEGANG PADANYA BERSAMA SYAIKH DAN REKAN-REKANYA (BAGIAN I) TADZKIROTUS SAMI’ WAL MUTAKALLIM. Segala puji hanya milik Allah Rabb semesta alam, sholawat dan salam semoga tercurahkan […]

Begini Seharusnya Akhlak Seorang Da’i

28/08/2023 Khoirul Anam 0

BEGINI SEHARUSNYA AKHLAK SEORANG DA’I Akhlak seorang da’i adalah akhlak islamiyah yang telah dijelaskan oleh Allah dalam kitab-Nya dan dirinci oleh Rasulullah dalam sunnah dan sirahnya. Allah telah memuji akhlak nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam […]

Hukum Setelah Kelahiran

29/07/2023 Khoirul Anam 0

 HUKUM SETELAH KELAHIRAN Apabila kandungan itu telah lahir dalam keadaan selamat dan hidup maka disunnahkan bagi orang tuanya melakukan beberapa hal, diantaranya : Disunnahkan untuk menyiarkan bisyaroh (kabar gembira kelahiran) Adalah menyiarkan kabar gembira kepada […]

Memperhatikan Adab-adab Ketika di Pasar

18/07/2023 ykkokut 0

Memperhatikan Adab-adab Ketika Dipasar – Dengan berbagai macam dan jenisnya, pasar merupakan tempat bertemunya para penjual dan pembeli, mereka berkumpul di sana untuk melakukan muamalah(transaksi) jual beli. Inilah yang menjadikan pasar baik berupa mal, pasar tradisional, […]

Zuhud dan Wara’

24/05/2023 ykkokut 0

Zuhud dan Wara’ – Pembaca yang dirahmati Allah, kita memasuki dalam bab baru dalam Kitábul Jami’ dari Kitab Bulughul Maram yaitu “Bab Az-Zuhd wal Wara”.” bab berisi penjelasan seputar tema zuhud dan warak. Kalimat zuhud dan […]

Akhlak Pembawa Al-Qur’an

17/03/2023 Khoirul Anam 0

AKHLAK  “PEMBAWA AL-QURAN” Alhamdulillahi robbilalamin asholatu was salamu ala asrofil anbiyail mursalin waala alihi washohbihi ajmain, ama ba’du. KEUTAMAAN MEMPELAJARI DAN MEMBACA AL-QURAN Al-quran adalah kalamullah. Membaca alquran merupakan amalan mulia dan berpahala. Allah telah […]

Akhlak Seorang Alim

20/02/2023 Khoirul Anam 0

AKHLAK SEORANG ALIM Segala puji bagi Allah, kami memuji-nya, memohon pertolongan dan ampunan kepada-Nya, kami berlindung kepada Allah dari kejahatan diri-diri kami dan kejelekan amal perbuatan kami. Barangsiapa yang Allah beri petunjuk, maka tidak ada […]

Akhlak Nabi adalah Al-Quran

21/01/2023 ykkokut 0

Akhlak Nabi adalah Al-Quran – Alhamdulillahi robbil ‘alamin asholatu was salamu ala asrofil anbiyail mursalin waala alihi washohbihi ajmain, ama ba’du. Keutamaan Mempelajari Dan Membaca Al-Quran Al-quran adalah kalamullah. Membaca alquran merupakan amalan mulia dan berpahala. […]

Menangani Kebiasaan Buruk Anak (Part 1)

14/01/2023 ykkokut 0

Menangani Kebiasaan Buruk Anak (Part 1) – Segala puji hanya milik Allah yang telah menciptakan manusia berpasang-pasangan dan yang menumbuhkan rasa kasih sayang di antara suami-istri, salam dan shalawat semoga selalu dilimpahkan kepada manusia yang paling […]

Sikap Ulama Terhadap Tauhid

09/11/2022 ykkokut 0

Sikap Ulama Terhadap Tauhid – Ulama adalah pewaris para Nabi, Dan menurut keterangan Al-Qur’an, yang pertama kali diserukan oleh para nabi adalah tauhid, Sebagaimana disebutkan Allah dalam firman-Nya: وَلَقَدْ بَعَثْنَا فِى كُلِّ أُمَّةٍ رَّسُولًا أَنِ […]

1 2 3 4 5 10