Ensiklopedia Akhlak Salaf
ENSIKLOPEDI AKHLAK SALAF (PART 2). Akhlak adalah cerminan keimanan seseorang. Rendah dan tingginya akhlak menjadi indikator kuat bagi keimananya. Semakin tinggi akhlak seseorang, maka semakin tinggi pula keimananya, begitu pula sebaiknya. Hadirnya artikel ini berguna untuk mengingatkan kembali urgensi akhlak bagi umat ini. Artikel ini juga sarat dengan pesan-pesan moral dan akhlak yang memotivasi agar […]
