Skip to content

Category: Tauhid

keindahan surga yang bertingkat
Tauhid 12/03/2021

KEINDAHAN SURGA YANG BERTINGKAT

KEINDAHAN SURGA YANG BERTINGKAT – Alhamdulillah, segala puji bagi Allah yang telah melimpahkan nikmat dan juga rahmat-Nya kepada kita semua, sehingga dengan rahmat dan nikmat tersebut kita masih bisa merasakan manisnya islam, iman dan tegak diatas jalan hidayah. Saudaraku, beriman kepada kebenaran surga merupakan salah satu pokok iman kepada hari akhir yang harus diyakini oleh […]

perintah pertama
Aqidah 20/11/2020

PERINTAH PERTAMA DALAM ISLAM

PERINTAH PERTAMA DALAM ISLAM   Perintah pertama dalam islam adalah berkaitan dengan tauhid, karena tauhid merupakan pondasi dalam islam, seseorang yang tidak mau menerima dakwah tauhid maka ia akan berada dalam kesesatan.  Allah subhanahu Wata’ala berfirman: يَاأَيُّهَا النَّاسُ اعْبُدُوا رَبَّكُمُ الَّذِي خَلَقَكُمْ وَالَّذِينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ (21) الَّذِي جَعَلَ لَكُمُ الْأَرْضَ فِرَاشًا وَالسَّمَاءَ بِنَاءً […]

Aqidah 10/04/2020

PANDANGAN ORANG BERIMAN DAN BERAKAL TENTANG DUNIA DAN AKHIRAT

PANDANGAN ORANG BERIMAN DAN BERAKAL TENTANG DUNIA DAN AKHIRAT – Seorang Muslim tujuan hidupnya adalah akhirat, bukan dunia. Akhirat (Surga) merupakan puncak cita-cita seorang Muslim. Orang yang beriman dan berakal memandang dunia dan akhirat dengan sudut pandang yang benar. Cinta seseorang kepada kepada akhirat tidak akan sempurna kecuali dengan bersikap zuhud terhadap dunia. Sementara, zuhud terhadap […]

kebangkitan
Tauhid 31/03/2020

IMAN KEPADA HARI KEBANGKITAN

IMAN KEPADA HARI KEBANGKITAN – Hari akhir adalah Hari Kiamat, yang di hari itu seluruh manusia di bangkitkan untuk di hisab dan diberi balasan atas semua perbuatan yang pernah mereka kerjakan selama di dunia. Di katakan hari akhir karena tidak ada hari setelahnya, di mana setiap penghuni surga akan menetap di surga dan ahli neraka akan […]

TAWAKKAL
Tarbiyah 13/03/2020

INDAHNYA TAWAKKAL

INDAHNYA TAWAKKAL   Tawakal itu indah. Dengan bertawakal, beban hidup  seberat apapun akan lebih terasa ringan, orang yang bertawakal, hidupnya akan terasa tanpa beban yang berlebihan. Sebab, ia dapat merasakan beban serta kerepotan-kerepotanhidupnya sebagai sesuatu yang dapat dinikmati. Namun, mungkinkah seseorang bisa bertawakal apabila ia tidak mengimani bahwa beban dan kerepotan-kerepotan hidupnya adalah takdir dari […]

APA ITU
Tauhid 05/03/2020

APA ITU SYAFAAT?

  Apa itu Syafaát  ?   Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam, shalawat serta salam semoga terlimpahkan kepada Nabi yang diutus sebagai rahmat bagi alam semesta. Aku bersaksi bahwa tidak ada tuhan yang berhak disembah, kecuali Allah semata, tidak ada sekutu baginNya. Shalawat dan salam semoga terlimpahkan kepada Muhammad, keluarga, dan para sahabat beliau. […]

beriman-kepada-rasul-allah
Tauhid 03/03/2020

BERIMAN KEPADA PARA RASUL ALLAH

Beriman terhadap para Rasul-Nya). رسل  jamak dari kata رسول yang memiliki arti mursal (yang diutus)  untuk menyampaikan sesuatu. Adapaun yang dimaksud disini ialah orang yang di beri Wahyu berupa syariat dan diperintahkan menyampaikan kepada kaumnya. Rasul yang pertama kali diutus adalah Nabi Nuh Alaihissalam dan yang terakhir adalah Nabi Muhammad Shalallahu alaihi wa sallam, Allah […]

cover larangan
Aqidah 24/01/2020

BERDOA KEPADA PARA WALI DAN ORANG-ORANG SHALIH

BERDOA KEPADA PARA WALI DAN ORANG-ORANG SHALIH   Ibadah adalah hak bagi Allah عز وجل.  Tidak ada sesuatupun yang boleh diibadahi selain Allah, siapapun adanya. Namun masyarakat jahiliyah melakukan hal yang sebaliknya. Mereka justru meninggalkan ibadah kepada Allah padahal itulah tujuan mereka diciptakan. Mereka malah beribadah kepada selain Allah, seperti berhala, pohon, bebatuan, jin, para […]

COVER ISLAM
Sejarah 22/01/2020

PELESTARIAN SITUS SEJARAH DALAM TIMBANGAN ISLAM

PELESTARIAN SITUS SEJARAH DALAM TIMBANGAN ISLAM   Sejak pertama kemunculanya,risalah islam sangat menentang praktek yang mengarah pada pengakuan atau keyakinan adanya kekuasaan selain Allah di alam semesta ini ,dan demikianlah subtansi islam.Yaitu risalah yang mengajarkan tauhid.Dan selanjutnya menyeru kepada manusia ,dan supaya beribadah hanya kepada Allah dan mewanti-wanti agar manusia tidak terbawa kepada perbuatan syirik,karna […]

MUSAFIR
Tauhid 17/01/2020

HIDUPLAH SEPERTI ORANG ASING ATAU MUSAFIR

HIDUPLAH SEPERTI ORANG ASING ATAU MUSAFIR     Dari ibnu umar,ia berkata ,” rasulullah memegang kedua pundakku,lalu ia bersabda,jadilah engkau di dunia ini seakan akan  orang asing atau musafir.( dan persiapan dirimu termasuk orang yang  akan menjadi penghuni kubur ( pasti akan mati ).” Dan ibnu umar pernah mengatakan ,”jika engkau berada di sore hari ,janganlah […]