Skip to content

Author: Abu Fudhail

Adab 23/02/2016

Salam Dengan Isyarat Tangan

Salam Dengan Isyarat Tangan Pertanyaan: Apakah hukum memberi salam dengan isyarat tangan? [1] Jawab: Tidak boleh memberi salam dengan isyarat, sesungguhnya yang disunahkan adalah memberi salam dengan ucapan baik saat memulai salam atau membalasnya. Adapun memberi salam dengan isyarat maka hal tersebut tidak boleh, karena hal itu adalah sikap meniru-niru sebagian orang kafir dalam hal […]

Tauhid 22/02/2016

Akhirnya Diapun Mengucapkan Syahadat

oleh: Ust. Mukhtar Arifin Lc. Kebahagiaan adalah perkara yang selalu dicari di mana saja. Semua aktivitas yang dilakukan oleh manusia seluruhnya untuk mencapai kebahagiaan. Bahkan tidak sedikit pula yang menempuh jalan-jalan yang menyelisihi syariat dan menyimpang dari agama demi untuk menggapai apa yang disebut kebahagiaan. Untuk itulah maka sudah sepantasnya untuk mengetahui di antara jalan […]

Adab 21/02/2016

Adab Hak Tetangga

Beradab terhadap tetangga Berbuah Surga Mengingat bahwa seseorang hidup di tengah masyarakat, maka seseorang akan menemui banyak hal, termasuk perilaku yang mengganjal di hati kita. Maka terasa sangat penting sekali untuk mengetahui etika dan adab dalam bertetangga. Dengan harapan masyarakat paham akan pentingnya mempraktikkan etika bertetangga, sehingga akan terwujud masyarakat yang hidup dengan harmonis, rukun, […]

Fiqh 20/02/2016

Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah dan Amalan Yang Disyariatkan

Segala puji hanya bagi Alloh yang dengan kekuasaan dan rasa kasih sayang-Nya, Ia menjadikan hari-hari tertentu memiliki keutamaan. Di antara hari-hari yang memiliki keutamaan adalah sepuluh hari di bulan Dzulhijjah. Mengenai hal ini, Ibn Abbas meriwayatkan bahwa Rosululloh Shalallahu ‘alaihi wassalam bersabda: «مَا مِنْ أَيَّامٍ الْعَمَلُ الصَّالِحُ فِيهنَّ أَحَبُّ إِلَى اللَّهِ مِنْ هَذِهِ الْأَيَّامِ» يَعْنِي […]

Manhaj 19/02/2016

Setelah Ramadhan, Kok Malah…?

Romadhon tidak terasa telah berlalu. Sungguh sedih rasanya kita meninggalkannya. Tetapi apalah daya, kita harus berpisah dengannya, sambil menanti Romadhon tahun depan. Sekarang kita berada di bulan Syawwal. Bulan yang kita di-sunnah-kan untuk berpuasa enam hari di dalamnya. Melaksanakannya tidak diharuskan untuk berurutan, tetapi bisa dipisah-pisah selama masih di bulan Syawwal. Rosululloh Shalallahu ‘alaihi wassalam […]

Fiqh 18/02/2016

Meraih Kesucian Jiwa Di Bulan Romadhon

بسم الله الرحمن الرحيم      Alloh subhanahu wa ta’ala telah mengutamakan sebagian waktu (jaman) di atas sebagian lainnya, sebagaimana Dia mengutamakan sebagian manusia di atas sebagian lainnya dan sebagian tempat di atas tempat lainnya.      Alloh subhanahu wa ta’ala berfirman: {وَرَبُّكَ يَخْلُقُ مَا يَشَاءُ وَيَخْتَارُ مَا كَانَ لَهُمُ الْخِيَرَةُ} “Dan Robbmu menciptakan apa yang Dia […]

Kisah 17/02/2016

Kisah Ketegaran Ayyasy Bersama Isterinya

oleh: M.Thoyyib                 Disaat malam telah menghamparkan gelapnya menyelimuti Kota Mekkah, Asma’ binti Salamah merasa gelisah dan khawatir, kenapa suaminya `Ayyasy bin Abi Robi`ah terlambat datang? Apakah saudaranya yang bernama Abu Jahl telah melihatnya bersama Muhammad bin Abdulloh ? Apakah seseorang telah memberitahukan kepada ibunya yaitu Asma’ binti Makhromah bahwa anaknya telah menemui Nabi Muhammad […]

Fiqh 16/02/2016

Indahnya Ibadah Sholat

Sesungguhnya sholat adalah tali penghubung dan suatu pertemuan antara hamba dengan Alloh. Dari padanya, hati seorang hamba mendapatkan kekuatan dan merasakan adanya ikatan hubungan. Di dalamnya, jiwa hamba mendapatkan bekal yang lebih berharga dari perbendaharaan dunia. Ia adalah penolong yang selalu siap. Ia adalah bekal yang tidak akan habis. Ia adalah penolong yang memberikan kekuatan. […]

Fiqh 15/02/2016

Mengulas Puasa Syawwal

Mengulas Puasa Syawwal Madrasah Romadhon memang telah berlalu. Berbagai tempaan dan cobaan telah berlaku selama rentang waktu satu bulan penuh. Ada yang menjalaninya dengan penuh antusias dan semangat, penuh keikhlasan mengharap pahala-Nya. Namun, ada pula yang masih jauh dari harapan. Bahkan ada lagi yang sudah kalah, terpuruk sebelum memasuki laga Romadhon. Untuk dua kelompok terakhir […]

Tauhid 14/02/2016

Doa Berlindung Dari Kefakiran

Doa berlindung dari kefakiran اللَّهُمَّ عَافِنِي فِي بَدَنِي ، اللَّهُمَّ عَافِنِي فِي سَمْعِي ، اللَّهُمَّ عَافِنِي فِي بَصَرِي ، لاَ إلَهَ إِلاَّ أَنْتَ اللَّهُمَّ إِنِّي أَعُوذُ بِكَ مِنْ الْكُفْرِ وَالْفَقْرِ وَ أَعُوذُ بِكَ مِنْ عَذَابِ الْقَبْرِ لَا إِلَهَ إِلَّا أَنْتَ Allôhumma ‘âfinî fî Badanî, Allôhumma ‘âfinî fî Sam’î, Allôhumma ‘âfinî fî Bashorî. Lâilâha illa Anta. […]