Bagaimana Makmum Mendapatkan Imam
Secara umum, seorang makmum haruslah mengikuti segala gerak-gerik imam. Ini berlaku dalam semua keadaan. Maka dari itu pula, seorang makmum juga haruslah mengikuti imam (mutaba’ah) dalam segala keadaan, termasuk bila ia tidak mendapatkan takbiratul ihram bersama sang imam. Dari Ali dan Mu’adz Bin Jabal mereka berkata: Rosululloh Shalallahu ‘alaihi wassalam bersabda: إِذَا أَتَى أَحَدُكُمُ الصَّلاةَ […]
