Kedudukan Akal Dalam Islam

02/08/2024 Khoirul Anam 0

  KEDUDUKAN AKAL DALAM ISLAM Segala puji bagi Allâh, yang telah menganugerahkan kepada umat manusia hati nurani, yang dengannya mereka menjadi berakal, mampu berfikir, merenung, dan membedakan mana yang baik dan mana yang buruk. Allah […]

Larangan Taqlid Buta (Bagian 1)

14/11/2023 ykkokut 0

Larangan Taqlid Buta (Bagian 1) – At-taqlid secara etimologi adalah “meletakkan qiladah (kalung) di leher”. Kalimat ini digunakan untuk mengungkapkan suatu perkara atau urusan yang diserahkan kepada seseorang, seolah-olah urusan tersebut telah diletakkan/digantungkan di lehernya seperti […]

Berfatwa Harus Memperhatikan Akibat

26/07/2022 Khoirul Anam 0

BERFATWA HARUS MEMPERHATIKAN AKIBAT (KAIDAH KEENAM) Seorang mufti wajib memperhatikan akibat-akibat dari perkataan dan perbuatan di dalam segala bentuk  tindakan. Berdasarkan hal ini, seorang mujtahid ketika berijtihad dan menghakimi, wajib baginya mempertimbangkan akibat-akibat dari perbuatan, […]

Kewajiban Mendahulukan Wahyu Daripada Akal

23/05/2022 Khoirul Anam 0

KEWAJIBAN MENDAHULUKAN WAHYU DARIPADA HAWA NAFSU / AKAL Diantara sebab penghalang ittiba’ (mengikuti ajaran Nabi shallahu ‘alahi wasallam, ialah mendahulukan hawa nafsu atau akal daripada wahyu yang berlandasan dengan Al-Qur’an dan As-sunnah. Maka dari itu […]

MENDULANG DOA MALAIKAT

26/01/2022 Khoirul Anam 0

  MENDULANG DOA MALAIKAT-Bismillah bi nimati tatimmushalihat amaa badu. Shalwat serta salam kita curahakan kepada Nabi kita nabi Muhammad shallahu alaihi wa sallam beserta keluarganya dan sahabat-sahabatnya yang mulia. Pada kali kita akan membahas tentang […]

HIDAYAH HANYA MILIK ALLAH

07/09/2021 Khoirul Anam 0

  HIDAYAH HANYA MILIK ALLAH-Segala puji bagi Allah, kita memuji-Nya dan meminta pertolongan, pengampunan dan petunjuk-Nya. Kita berlindung kepada Allah dari kejahatan diri kita dan keburukan amal kita. Barang siapa mendapat petunjuk dari Allah maka […]

KESALAHAN YANG AKAN DIMAAFKAN ALLAH TA’ALA

08/03/2021 ykkokut 0

Allah sangat sayang kepada hambanya, diantara tanda bentuk beberapa kasih sayangnya adalah ada beberapa kesalahan yang dilakukan manusia akan tetapi namun Allah ma’afkannya, seperti melakukan kesalahan karena lupa, tanpa  sengaja, atau karena dipaksa. ‘’Dari Ibnu […]

ISTIQOMAH DI ATAS SUNNAH RASULULLAH

23/01/2021 ykkokut 0

ISTIQOMAH DI ATAS SUNNAH RASULULLAH – Syaikh Prof.Dr.Ibrahim bin Amir Ar-Ruhaili Setelah menyampaikan rasa syukur kepada Allah dan solawat kepada Rasulullah, beliau menyampaikan rasa terima kasih kepada semua pihak yang memiliki andil dan peran dalam […]

NAMA DAN SIFAT ALLAH, KAIDAH PENTING DALAMNYA

28/08/2019 ykkokut 0

Nama-Nama dan sifat Allah Ta’ala, Beberapa kaidah penting terhadapnya: Kaidah Pertama: KEWAJIBAN KITA SAAT MENGHADAPI NASH AL-QUR’AN DAN AS-SUNNAH DALAM MASALAH NAMA-NAMA DAN SIFAT ALLAH Wajib untuk menetapkan nash al-Qur’an dan as-Sunnah pada Zhahirnya tanpa merubahnya […]