Skip to content

Tag: sesat

keyakinan sesat pada jimat
Tauhid 23/10/2025

Keyakinan Sesat Pada Jimat

Keyakinan Sesat Pada Jimat – Diantara banyak bentuk kesyirikan yang masih tersebar luas di tengah masyarakat pada umumnya adalajh penggunaan jimat. Bagi mereka jimat di yakini sebagai pelindung {selain Allah} dari berbagai mala petaka, sakit dan celaka. Atau di yakini dapat mendatangkan manfaat tertentu seperti membawa keberuntungan, pelet pemikat, kemudahan rizki, kepercayaan untuk kenaikan jabatan […]

sYIAH
Aqidah 01/06/2021

MENGENAL KESESATAN-KESESATAN SYIAH

Mengenal Kesesatan-Kesesatan Syiah   Asal-usul Syiah Syiah secara etimologi bahasa berarti pengikut, sekte dan golongan.Sedangkan dalam istilah Syara’, Syi’ah adalah suatu aliran yang timbul sejak pemerintahan Utsman bin Affan yang dikomandoi oleh Abdullah bin Saba’, seorang Yahudi dari Yaman. Setelah terbunuhnya Utsman bin Affan Radhiyallahu anhu , lalu Abdullah bin Saba’ memperkenalkan ajarannya secara terang-terangan […]

ISIS
Aqidah 09/02/2021

BAHAYANYA IDEOLOGI ISIS DALAM PANDANGAN ISLAM

  BAHAYANYA IDEOLOGI ISIS DALAM PANDANGAN ISLAM-Sesungguhnya Ahlussunah wal Jamaáh para pengikut Salufushalih adalah orang-orang yang paling mengetahui al-Haq lagi paling penyayang terhadap makhluk. diantara bentuk kasih sayang mereka adalah bantahan mereka terhadap ahlulbidáh. maksudnya tidak lain adalah agar mereka (ahlulbidáh) mau bertaubat sehingga tidak mati dalam keadaan membawa dosa idáh yang membinasakan, juga agar […]

LIBERAL
Aqidah 09/05/2020

ISLAM DAN LIBERALISME

Islam dan Liberalisme   Liberalisme adalah sebuah istilah asing yang diambil dari bahasa Inggris, yang berarti kebebasan. Kata ini kembali kepada kata”Liberty” atau “Liberte” menurut bahasa perancis, yang bermakna bebas. Istilah ini datang dari Eropa. Para peneliti, baik dari mereka maupun dari yang selainnya berselisih dalam mendefinisikan pemikiran ini. Namun , seluruh definisi kembali kepada […]