Skip to content

Author: Khoirul Anam

HANYA BUTIRAN DEBU
Aqidah 27/09/2024

Hanya Butiran Debu

  Hanya Butiran Debu Alhamdulillah segala puji hanya milik Allah Azza wa Jalla, shalawat dan salam semoga senantiasa tercurah limpahkan kepada Nabi Muhammad sallallahu alaihi wasallam, keluarganya, para sahabatnya, serta orang-orang yang mengikutinya hingga akhir zaman. Para pembaca yang semoga dirahmati Allah Azza wa Jalla, setiap orang berharap puasanya, zakatnya, sholatnya diterima oleh Allah Azza […]

Motivator Cinta Kepada Allah
Aqidah 24/09/2024

Motivator Cinta kepada Allah ﷻ

Motivator Cinta kepada Allah ﷻ إن الحمد لله نحمده و نستعينه و نستغفره و نعوذ بالله من شرور انفسنا و من سيئات أعمالنا من يهده الله فلا مضل له ومن يضلل فلا هادي له أشهد أن لا إله إلا الله و أشهد أن محمدا رسول الله, أما بعد. Allah ﷻ Dialah satu-satunya Dzat yang pantas […]

CINTA RASA DAN NIKMATNYA SHALAT
Tarbiyah 23/09/2024

Cinta Rasa Dan Nikmatnya Shalat

Cinta Rasa Dan Nikmatnya Shalat بسم الله الرحمن الرحيم إن الحمد لله نحمده ونستعينه ونستغفره ونعوذ بالله من شرور أنفسنا وسيّئات أعمالنا من يهده الله فلا  مضل له ومن يضلل فلا هادي له أشهد أن لاإله إلاّ الله وأشهد أنّ محمداً عبده ورسوله Perlu kita ketahui dan tidak diragukan lagi bahwa shalat dalam al-Quran adalah […]

ETIKA DALAM BERUMAH TANGGA
Adab 17/09/2024

Etika Berumah Tangga

Etika Berumah Tangga Segala puji bagi Allah Subhanahu Wa ta’ala Kami memuji, memohon pertolongan, petunjuk dan ampunannya. Kami berlindung kepada Allah Subhanahu Wa ta’ala dari kejahatan diri dan keburukan perbuatan kami. barang siapa yang diberi petunjuk Allah Subhanahu Wa ta’ala maka tidak ada yang dapat menyesatkannya. Barang siapa yang diselesaikan Allah Subhanahu Wa ta’ala maka […]

Galery Kegiatan 16/09/2024

Kegiatan Peduli Sesama Ponpes Darul Qur’an Wal Hadits OKU Timur

  KEGIATAN PEDULI SESAMA PONPES DARUL QUR’AN WAL HADITS OKU TIMUR Peduli terhadap sesama adalah sikap yang ditunjukan untuk mampu memahami kondisi dari orang lain, ikut merasakan kesulitan orang lain, dan membantu membangkitkan ketika seseorang mengalami kesulitan. Peduli terhadap sesama tidak hanya untuk orang lain, tetapi juga untuk dilingkungan masyarakat. Peduli terhadap sesama inilah yang […]

KISAH NABI ADAM
Aqidah 09/09/2024

Kisah Nabi Adam

  KISAH NABI ADAM Allah adalah Dzat Yang Maha Awal, tiada sesuatu sebelum-Nya. Dia juga senantiasa melakukan apa yang Dia kehendaki. Tidaklah terlepas suatu-waktupun dari perbuatan dan perkataan yang bersumber dari kehendak dan keinginan-Nya sesuai dengan hikmah Allah, Dzat Yang Maha Bijaksana pada setiap takdir dan ketetapan-Nya, pun Maha Bijaksana pada seluruh syariat-Nya (yang Dia […]

10 KUNCI KESELAMATAN (PART 1)
Adab 27/08/2024

10 Kunci Keselamatan

10 Kunci Keselamatan Segala puji hanyalah milik Allah, Rabb Al-Alamin shalawat dan salam semoga selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad berikut juga kepada para keluarga semua sahabatnya dan orang yang mengikuti beliau dengan baik sampai hari kiamat. Keselamatan di dunia dan akhirat adalah tujuan agung yang didampakkan oleh setiap orang beriman. Ia akan sibuk memikirkannya dan […]

Galery Kegiatan 17/08/2024

Keseruan Santri DQH di Hari Kemerdekaan

  KESERUAN SANTRI DQH DI HARI KEMERDEKAAN Tanggal 17 Agustus adalah hari kemerdekaan negara kita, Negara Kesatuan Republik Indonesia. Hari bersejarah yang selalu dikenang dan diingat oleh rakyat Indonesia. Kemerdekaan bagi sebuah bangsa adalah salah satu nikmat yang tak terkira, terlepas dari penindasan dan penjajahan serta kesewenang-wenangan. Masyarakat Indonesia pun seharusnya bersyukur atas kemerdekaan itu. […]

METODE-METODE MENGHADAPI UJIAN DAN COBAAN (PART VIII)
Aqidah 15/08/2024

Metode-Metode Mengahadapi Ujian dan Cobaan (Bagian VIII)

  METODE-METODE MENGHADAPI UJIAN DAN COBAAN (BAGIAN VIII) Segala puji bag Allah yang Maha Pemurah, Pemilik kelebihan, keutamaan, dan kebaikan. Yang menunjuki kita pada Cahaya iman. Yang mengutamakan agama kita dari seluruh agama. Dia menganugerahi kita dengan mengutus makhluk yang paling mulia dan paling utama d sisi-Nya, yang merupakan kekasihn-Nya, hamba kesayangan-Nya, dan Rasul-Nya, Muhammad […]

RAGAM IHWAL WANITA MUSLIMAH (PART 1)
Fiqh 14/08/2024

Ragam Ihwal Wanita Muslimah (Part 1)

  RAGAM IHWAL WANITA MUSLIMAH (Part 1) Segala puji bagi Allah, kami memuji-Nya, memohon pertolongan, dan meminta ampunan kepada-Nya. Kami juga berlindung kepada Allah dari kejahatan diri dan kejelekan amal kami. Barang siapa yang Allah beri petunjuk, maka tidak ada yang dapat menyesatkannya dan barang siapa yang Allah sesatkan, maka tidak ada yang dapat memberinya […]